3.29.2010

Revolusi pada Social Media Marketing

Social Media Marketing menjadi alat pemasaran terbaru dan mungkin paling murah. Segmen pasar pada Social Media sudah terbangun dan umumnya para calon pelanggan (customer) akan lebih mempercayai rekomendasi yang diberikan oleh teman daripada hanya berdasarkan pajangan iklan belaka.

Aktivitas para pengguna di internet sekarang telah didominasi oleh Log In di Social Media terutama Facebook dan Twitter. Ini adalah sebuah peluang untuk mempromosikan apapun dengan biaya lebih murah, mudah, cepat dikenal dan tentunya cepat diindex oleh search engine.

Mau tau lebih banyak pengaruh Social Media Marketing ini?? Nonton dulu donk ..





Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

BACA JUGA ARTIKEL INI



0 comments: on "Revolusi pada Social Media Marketing"

Post a Comment